Pengembangan Taman Kehati Di Indonesia

Kasi Kebersihan, Pertamanan dan Pemakaman mengikuti mengikuti zoom meeting tentang pengembangan taman Kehati di Indonesia. Acara diikuti oleh Dinas Lingkungan Hidup Se Indonesia. Ada beberpa narasumber diantaranya IRVAN NURMANSYAH dari  Triputra Agro Persada Group TBK. Memaparkan ttg pengelolaan taman kehati milik perusahaan kelapa sawit seluas 600 Ha di Kabupaten Berau yang berfungsi sebagai tempat edukasi, wisata, pelestarian flora dan fauna serta tempat penelitian. MOH. SYAKIR, ST.MSc.  dari PERTAMINA Medco E & P Tomoro Sulawesi menceritakan tentang peran serta Pertamina mengelola Taman Kehati  Di Tomoro Sulawesi yang merupakan konservasi hutan mangrove sebagai habitat penangkaran satwa burung, penyu dan inovasi pengembangan mangrove secara hidroponik. Ibu WINDYA WARDANU, ST, MSc. Kabid.Konservasi Pengendalian Kerusakan  Lingkungan Kabupaten Bandung. Memaparkan ttg proses prosedur dan tahapan Pembangunan Taman Kehati seluas 10,8 Ha di desa Nagrog