pendampingan untuk pengelolaan limbah cair di PT Bagelen Raharja Sejahtera

Kasi PPL Bersama tim melaksanakan pendampingan untuk pengelolaan limbah cair di PT Bagelen Raharja Sejahtera. Tim menjelaskan secara teknis dan melakukan pengecekan tempat pengelolaan limbah cair di PT Bagelen Raharja Sejahtera. Dari hasil survey dilapangan didapati beberapa saran dan masukan bahwa tempat pembuangan limbah belum representative untuk itu tim memberi saran untuk merenovasi tempat pembuangan limbah tersebut atau membangun tempat pembuangan limbah baru.