Kadin Kunjungi PT Aramijaya

Kepala Dinas Linkungan Hidup Al. Bambang Setyawan mengunjungi PT Aramijaya yang terletak di Kecamatan Grabag. Kunjungan didampingi oleh Kabid PPKl  dan diterima oleh Fian Priatna sebagai General  Affair PT Aramijaya.

Kunjungan tersebut dalam rangka melihat langsung sisa hasil produksi yang tidak terpakai atau menjadi sampah. PT Aramijaya sudah melakukan MoU dengan Dinas Lingkungan Hidup terkait penanganan sampah. Sampah sisa hasil produksi yang tidak semua dibuang di TPA, PT Aramijaya untuk mengolah lagi secara mandiri.